Header Ads

ads header

Breaking News

Konsep perubahan social

Semua masyarakat pada umumnya yang tinggal di kota maupun tinggal di desa, tentu akan mengalami sebuah perubahan dan dinamika social budaya. Adanya interaksi antar manusia, maka perubahan dan dinamika tersebut tidak bisa di hindari dari masyarakat. Proses perubahan atau dinamika pada dasarnya dapat di analisis secara mendalam. Untuk menganalisis proses tersebut maka akan mengetahui pemahaman konsep-konsep perubahan social yaitu:

  • Internalisasi

Yaitu proses Panjang awal seorang individu di lahirkan sampai ia hamper meninggal. Dalam proses ini, seorng individu belajar untuk menanamkan segala perasaan, hasrat, nafsu, dan emosi yang di perlukan selama hidup dalam kepribadiannya.

  • Sosialisasi

Yaitu proses yang di lakukan seorang individu dari kecil sampai ia tua. Untuk proses ini bertujuan untuk mempelajari pola-pola tindakan dan juga untuk berinteraksi dengan individu satu dengan individu yang lain sehingga dapat menempati posisi dan peranan social terrentu dalam masyarakat.

  • Enkulturasi

Yaitu proses individu dalam mempelajari aktivitas melalui sikap, pikiran dengan adat istiadat, sesuai system norma yang berlaku di da;lam kebudayaannya. Proses ini sudah di lakukan ketika seorng individu sejak kecil meniru tindakan yang berada di budaya mereka, dan dengan berkali-kali meniru maka, tindakan tersebut menjadi suatu pola yang mantap dan norma yang mengatur tindakaannya yang di budidayakannya.

  • Difusi

Yaitu suatu suatu proses penyebaran unsur-unsur kebudayaan dan sejarah hingga keseluruh dunia.

  • Akulturasi

Yaitu suatu proses social yang timbul ketika seseorang atau individua tau masyarakat bertemu dengan kebudayaan tertentu dan ada unsur dari budaya asing, lambat laun kebudayaan asing tersebut di terima dalam kebudayaan itu sendiri dan masih mempertahankan unsur kebudayaan local sendiri.

  • Asimilasi

Yaitu proses pencampuran budaya satu dengan budaya yang lain tanpa mempertahankan budaya lokalnya. Dan melakukan pencampuran budaya yang lain lebih membaur di bandi dengan proses akulturasi.

  1. Inovasi atau pencampuran

Yaitu suatu proses pembauran dari pengunaan sumber-sumber alam, energi, dam modal, pengaturan teknologi baru yang dapat membantu adanya penciptaan atau penemuan produk-produk tertentu.

Tidak ada komentar